[Curhat] 22 Maret 2012


Aku tak tahu sedang apa kau disana.
Menunduk seakan tak ingin melihat wajahku.
Apa aku terlalu buruk?
Setiap kali aku berusaha menghilangkan kenangan itu, muncullah kau.
Jadi teringat lagi.

Aku tidak tahu kenapa ini terjadi.
Karena ingatan atau perasaan, aku benar-benar tidak mengerti.
Aku tidak berharap kamu disini, seperti dulu.
Seperti kala itu, masa-masa yang sungguh tidak terlupakan.

Bagaimana sekarang?
Bisa hilang?
Atau tidak?
Akan kucoba kenang itu, menjadi memori.
Atau mungkin serpihan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar